Penyuluhan kesehatan yang dilakukan oleh mahasiswa Program Profesi Ners (PPN) STIKes Bina Generasi Polewali Mandar, dengan tema “bahaya narkoba & Seks Pranikah” ini dilaksanakan di SMAN 1 Alu Kecamatan Alu, yang disambut baik oleh pihak sekolah dan guru, Melihat banyaknya pemuda-pemudi yang zaman sekarang ini perlu adanya pemahaman siswa khususnya […]
Monthly Archives: Agustus 2017
Dalam rangka meningkatkan kemampuan atau kompetensi pengelolaan electronic journal (e-journal) di kalangan pengelola jurnal di jajaran perguruan tinggi di Provinsi Sulawesi Barat, Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristek Dikti) mengadakan lokakarya pengelolaan e-journal di Mamuju pada Selasa, (15/8/2017). Kegiatan lokakarya tersebut dipandu Kepala Sub Bidang Fasilitasi Jurnal Ilmiah […]
STIKES Bina Generasi Polewali Mandar kembali menggelar yudisium, Sabtu (12/08/2017). Pada Yudisium Gelombang II Tahun 2017 ini diikuti sebanyak 35 Mahasiswa. Terdiri dari 10 mahasiswa Diploma Kebidanan, dan 25 Mahasiswa S1 Keperawatan. Dalam sambutannya Ketua STIKes Bina Generasi Andan Firmansyah S.Kep., Ns. M.kep., kembali menyampaikan ucapan selamat kepada para peserta […]
Selasa, 1 agustus 2017 dilaksanakan penyerahan mahasiswa praktik profesi ners STIKes Bina Generasi Polewali mandar di RSUD Polewali Mandar, yang di serahkan langsung oleh ketua STIKes Bina Generasi Ns. Andan Firmansyah S.Kep., M.Kep., dan disampingi oleh Ka.Prodi S1 Keperawatan serta Bendahara STIKes. yang disambut oleh Kasi diklat Bapak. Somantri SST., […]
Program studi S1 Ilmu Keperawatan dan DIII Kebidanan STIKES Bina Generasi Polewali Mandar pada tanggal 02 Agustus 2017 melaksanakan yudisium untuk tahap ke I Tahun 2017. Yudisium ini diikuti oleh 40 orang lulusan Program studi S1 Ilmu Keperawatan pada dan 10 orang Program studi DIII Kebidanan. Lulusan program studi S1 […]
STIKes Bina Generasi Polewali Mandar (STIKes Biges Polman) bekerjasama dengan BKKBN Pusat jakarta dalam bidang penelitian dan pengabdian masyarakat. Implementasinya yaitu dilakukannya kolaborasi penelitian tentang Pengaruh Keterlibatan Mahasiswa KKN Keperawatan dan Kebidanan dengan peningkatan angka berKB pada PUS di Wilayah Polewali Mandar. Penandatangan MOU dilakukan di BKKBN Pusat jl. Permata […]